Samarinda Baru

                                                                     
Andi Harun Menjadi Khatib Jumat & Jembatan Sungai Kapih yang Rusak

  DI antara tiga calon Walikota Samarinda di Pilkada 2020 ini, mungkin hanya Andi Harun yang bisa menjadi khattib Jumat. Namun, bagi Andi Harun, setiap orang sudah ada porsinya masing-masing, untuk berjuang di jalan kebaikan, dengan tujuan yang sama. Untuk kegiatan da’wah dan keagamaan ada ulama, para dai dan ustadz.  Dirinya, ingin berada dijalur umara,

Di antara tiga Calon Walikota Samarinda, Andi Harun lebih Religius dan Dekat dengan Ulama

Oleh : Deby Chintya Dewi   SELAIN  cerdas dan dianggap mampu menyelesaikan berbagai permasalahan kota Samarinda, siapa  yang nampak religius dan dekat dengan ulama di antara tiga calon Walikota Samarinda? Jawabnya adalah H Andi Harun. Jumat (27/11) kemarin, DR H Andi Harun menjadi khatib Jumat di masjid Ash Shiddiq Jalan HM Saleh Arsyad RT. 24

Mencermati Paslon Walikota-Wawali Samarinda, Paslon Mana yang Paling Mungkin Memenuhi Janji Program?

oleh :    Deby Chintya Dewi     Dari 3 pasangan calon walikota dan wakil walikota Samarinda, siapa dari ketiganya yang tidak hanya sekedar berjanji? Siapa yang paling memungkinkan, untuk merealisasikan janji-janji programnya?  MENARIK untuk dicermati Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Samarinda. Ada tiga pasangan calon (paslon), yang bersaing untuk menjadi Walikota dan Wakil (Wawali)