Kategori: SEJARAH PARLEMEN SAMARINDA

Sejarah DPRD Samarinda, Awal Pembentukan DPRD Peralihan-DPRD GR Sebelum Pemilu Tahun 1971

Share

Oleh :Ā  Ā Akhmad Zailani SuaraKaltim.com– Ketua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Samarinda yang pertama adalah Letkol Ngoedio BcHkĀ  (pangkat terakhir kolonel).Ā  Saat itu masih disebutĀ  DPRD Peralihan Kotapraja Samarinda.Ā  DPRD Peralihan adalah lembaga perwakilan rakyat yang dibentuk sebelum terbentuknyaĀ  DPRD Gotong Royong (GR).Ā  DPRD Kotapraja Samarinda terbentuk tanggalĀ 22 SeptemberĀ 1961, setelah dikeluarkan ketetapan Presiden Nomor 5 […]

Sejarah Parlemen di Samarinda : Nazaruddin, Sekwan DPRD Samarinda yang Pertama

Share

  Oleh : Akhmad Zailani   BACA PULA : Tahun 1923 Samarinda Sudah Punya Koran : Koran Persatoen & Koran Perasaan Kita Sejarah Pers di Kaltim ; Surat Kabar Pewarta Borneo dan Pantjaran Berita, Koran Harian Pertama di Kalimantan Timur, Terbit Sejak Tahun 1935 Sejarah DPRD Samarinda, Ngoedio Ketua DPRD pertama Sekaligus Menjabat Sebagai Walikota […]

Sejarah DPRD Samarinda, Ngoedio Ketua DPRD pertama Sekaligus Menjabat Sebagai Walikota

Share

DEWAN PERWAKILAN RAKYAT DAERAH (DPRD) Samarinda terbentuk tanggal 22 September 1961. Saat itu Samarinda masih berbentuk kotapraja. Dibentuknya lembaga DPRD kotapraja Samarinda berdasarkan penetapan Presiden nomor 5 Tahun 1960 (disempurnakan) dan Surat Keputusan GubernurKDH Propinsi Kalimantan Timur Nomor 14 /Desember 1961 tanggal 22 Desember 1961. Namanya DPRD Gotong Royong atau disingkat DPRD-GR. DPRD-GR Kotapraja Samarinda […]

Scroll kembali ke atas