Dicegah Masuk Wilayah Gunung Bromo karena Sempat Erupsi Turis Asing Banting Petugas SUARAKALTIM.COM – Media sosial viral dengan adanya insiden turis asing yang memaksa masuk ke wilayah terlarang Gunung Bromo. Meski sudah dicegah oleh petugas, turis asing itu tetap memaksa. Bahkan, keduanya sempat cek cok dan saling dorong. Meski sudah dicegah masuk, turis berkaca […]