Martapura-, Suara Kaltim – Peringatan Haul Guru Sekumpul ke-20, acara tahunan untuk memperingati wafatnya ulama kharismatik Tuan Guru Muhammad Zaini Abdul Ghani Al-Banjari, kembali digelar. Peringatan tahunan ini digelar di Mussala Ar-Raudhah Sekumpul, Martapura, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan ini selalu dinantikan oleh jemaahnya, khususnya di Kalimantan. Ketua Relawan, Abdul Karim, dalam keterangannya mengungkapkan bahwa penyelenggaraan […]