Jakarta, Suara Kaltim Online – Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menyiapkan skenario penyelenggaraan Pemilu Kepala Daerah (Pemilukada) di masa pandemik virus corona baru (Covid-19). B Ketua KPU Arief Budiman menyampaikan, pihaknya telah menyiapkan draf apabila nantinya penyelenggaraan Pemilukada tetap digelar meski pandemik Covid-19 masih terjadi di Indonesia. “Kami sudah buat draf tahapan-tahapan Pemilu dalam […]